KPK Segel Kantor Kontraktor Penyuap Jaksa TP4D

  • 5 tahun yang lalu
KPK menyegel sebuah kantor di Karanganyar, Jawa Tengah. Kantor tersebut milik tersangka penyuap jaksa pada Kejari Yogyakarta. Jaksa Eka Safitra yang merupakan anggota Tim Pengawal, Pengamanan Pemerintah dan Pembangunan Daerah (TP4D) diduga membantu perusahaan tersangka memenangkan lelang proyek rehabilitasi saluran air hujan.
KPK Segel Kantor Kontraktor Penyuap Jaksa TP4D