4 tahun yang lalu

Putusan Sengketa Hasil Pilpres 2019: MK Kesampingkan Dalil Soal Sidak Gudang KPU Bekasi

medcom.id
medcom.id
Mahkamah Konstitusi (MK) menjadwalkan pembacaan putusan sengketa perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) pemilihan presiden (Pilpres) 2019, Kamis (27/6/2019). ahkamah Konstitusi (MK) turut menyinggung dalil tim hukum Prabowo terkait sidak relawan dan temuan kotak suara tidak digembok di gudang KPU Bekasi. Karena ketiadaan keterangan yang jelas ‎dan tidak mampu mengaitkan dalil dengan perolehan suara, mahkamah tidak bisa meyakini kebenaran dalil pemohon.

Telusuri video lainnya

Telusuri video lainnya