Warga Serbu SPBU dengan Jeriken

  • 5 tahun yang lalu
Metrotvnews.com, Bangkalan: Aksi borong BBM bersubsidi masih saja terjadi seperti di Bangkalan, Madura, Jawa Timur, Selasa siang (26/08/2014). Pembeli yang menggunakan jerigen sangat marak, hingga meresahkan pembeli BBM lainnya.