Warga Tuntut Kades Cabul Dihukum Berat

  • 5 tahun yang lalu
Ratusan warga berunjukrasa di depan kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Tuban, Jawa Timur. Warga mendesak kejaksaan bertindak adil dalam penanganan kasus pencabulan yang melibatkan Kepala Desa Bangunrejo, Kecamatan Soko, Tuban, Jawa Timur.