#1MENIT | Mobile Legend Versi Wayang

  • 6 tahun yang lalu
Sebuah kabar mengejutkan sekaligus membanggakan datang dari pengembang asal Indonesia yaitu Anantarupa Studio. Pasalnya studio yang sudah beroperasi sejak 2011 dan sudah banyak memproduksi berbagai macam game ini akan menjadi pengambang asal Indonesia, sekaligus pertama di Asia Tenggara yang akan mengembangkan game bergenre MOBA, yang memang sedang digemari oleh para pada saat ini. Tentunya game MOBA yang akan memiliki judul resmi “Lokapala : Saga of The Six Realms” ini akan menggusung tema dan kebudayaan Indonesia didalamnya.

Tujuan utama Anantarupa mengembangkan game MOBA Lokapala : Saga of The Six Realms sendiri adalah, selain genre MOBA yang memang beberapa tahun belakangan ini digandrungi oleh para gamers lewat game-game seperti Mobile Legends dan AOV diplatform Mobile, dikarenakan mereka melihat game MOBA didominasi oleh pengembang dari Amerika, Cina,dan Korea.

Polling: Kalo udah rilis kalian mau main juga gak? A. Mau Banget B. Engga Sama Sekali

Title Youtube: Indonesia Buat Game bergenre MOBA pertama

Subscribe di sini: https://www.youtube.com/c/OpiniID untuk ngeliat video lucu/informatif/motivasi lainnya.

Simak berbagai opini masyarakat dan berikan opinimu disini:
http://opini.id

Twitter:
https://twitter.com/OPINI_id
Instagram:
https://www.instagram.com/opiniid/
Facebook:
https://www.facebook.com/Opinidotid