#1MENIT | MRT Diperpanjang Sampai Tangsel

  • 6 tahun yang lalu
Jalur mass rapid transit (MRT) Jakarta tahap pertama diminta diteruskan sampai ke Tangerang Selatan. Menurut Direktur Keuangan PT MRT Jakarta Tuhiyat, hal itu permintaan langsung dari Wali Kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany.
PT MRT Jakarta berkoordinasi dengan pemerintah pusat dan Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ).Saat ini PT MRT Jakarta akan lakukan studi kelayakan untuk menentukan apakah jalur tersebut menguntungkan atau tidak.
Rute yang diusulkan mulai dari Universitas Muhammadiyah Jakarta, UIN, Pondok Cabe, hingga Puspitek.
Proyek perpanjangan ini tidak akan gunakan utang luar negeri. Tapi pendanaannya akan menggandeng swasta dengan skema kerja sama pemerintah dan badan usaha.

Polling : Bisa ngurangin kemacetan di Tangsel gak ya?
a. Ya b. Tidak


Simak berbagai opini masyarakat dan berikan opinimu disini:
http://opini.id

Twitter:
https://twitter.com/OPINI_id
Instagram:
https://www.instagram.com/opiniid/
Facebook:
https://www.facebook.com/Opinidotid