Keluarga Korban Diberangkatkan ke Kantor Basarnas

  • 6 tahun yang lalu
Posko darurat dibuka di pintu kedatangan Bandara Depati Amir, Pangkal Pinang, Bangka.

Gubernur Kepulauan Bangka Belitung memberikan fasilitas bagi keluarga korban untuk berangkat ke Basarnas di Jakarta. Hal ini dilakukan karena posko Lion Air JT-610 dipusatkan di Basarnas.