Yang Kokoh Diterjang Tsunami | Special Content

  • 6 tahun yang lalu
Jumat di akhir September 2018 lalu, pukul 17.02 WITA, gempa berkekuatan 7,4 Magnitudo disusul tsunami setinggi lebih dari 2 meter menghantam ibu kota Sulawesi Tengah dan sekitarnya. Berdasarkan data BNPB, ada lebih dari 60 ribu bangunan yang rubuh akibat gempa di wilayah yang dilintasi Sesar Palu-Koro tersebut.

Dari puluhan ribu bangunan yang runtuh itu ada sejumlah tempat ibadah yang masih berdiri kokoh. Yakni Masjid Ar-Rahmat, Masjid Babul Janah, dan Masjid Al-Amiin yang terletak di Donggala, serta Gereja International Full Gospel Fellowship (IFGF) di Palu.

Baca selengkapnya di:
----------------------------------------------------------------------------------------------
Homepage:
Twitter:
Facebook Fan Page:
Instagram:

Dianjurkan