Ojek Online dengan Peraturan Terbarunya

  • 6 years ago
Topik tentang aturan untuk transportasi online, selalu mendapatkan perhatian lebih. Kali ini Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi, mengizinkan setiap daerah untuk mengatur regulasi ojek online di wilayahnya. Sampai saat ini baru Depok dan Bogor yang menerapkan. Wah, semoga tidak saling membebani ya!

Recommended