Cara Kreatif Manfaatkan Gulma Rawa Pening

  • 6 years ago

Meskipun dengan cara yang berbeda, upaya-upaya kreatif para warga tersebut memiliki semangat yang sama, yaitu mengembalikan lingkungan Danau Rawa Pening bersih dari tanaman eceng gondok.