Fenomena Equinox, Bikin Jakarta Tambah Panas!

  • 6 tahun yang lalu
Belakangan ini suhu terasa semakin panas. Rupanya, di bulan September ini tengah terjadi fenomena equinox. Equinox adalah fenomena astronomi yang terjadi ketika matahari berada tepat di atas garis khatulistiwa dan terjadi dua kali dalam setahun. Simak informasi lengkapnya dalam infografis berikut.