Rumah Dinas Gubernur Jatim Nyaris Dilempari Bom Molotov Orang Tak Dikenal

  • 6 years ago

Gedung Negara Grahadi atau rumah dinas gubernur Jatim yang terletak di Jalan Gubernur Suryo, Surabaya, Jatim nyaris dilempari bom molotov. Untung aksi tersebut berhasil digagalkan oleh petugas.