Pasca-OTT KPK, Suasana Kantor DPRD Jambil Sepi

  • 7 tahun yang lalu
Tak ada aktivitas berarti yang dilakukan anggota dewan.

Operasi tangkap tangan yang dilakukan komisi pemberantasan korupsi terhadap anggota dewan dan pejabat Pemerintah Provinsi Jambi berdampak pada aktivitas di ruangan kantor DPRD Provinsi Jambi.

Tak banyak aktivitas yang dilakukan anggota dewan, pasca penangkapan. Ruangan tersangka Supriyono di komisi satu juga sepi, selain itu anggota dewan lainnya juga tidak ada di ruangan dengan alasan dinas luar.