Ketua KPK: Tak Ada Pemalsuan Surat Cegah Setya Novanto

  • 7 tahun yang lalu
Ketua KPK Agus Rahardjo berharap laporan Setya Novanto terhadap dirinya dan wakil Ketua KPK Saut Situmorang tak menganggu hubungan KPK dan polri.



Agus Rahardjo menegaskan tak ada pemalsuan surat perpanjangan pencegahan Setya Novanto.