Sriwijaya FC Akan Hadapi Arema FC

  • 7 tahun yang lalu
Sriwijaya FC harus melanjutkan langkah mereka di liga satu, tanpa pelatih. Bersama sang caretaker, Hartono Ruslan, lawan Sriwijaya selanjutnya cukup berat, yaitu Arema FC.