Ambisi Jakarta Elektrik PLN Pertahankan Gelar Juara Proliga

  • 7 tahun yang lalu
Tim putri Jakarta Elektrik PLN berambisi mempertahankan gelar juara Proliga. Karena itu sang juara bertahan siap untuk memenangi laga final kontra Jakarta Pertamina Energi.

Dianjurkan