Presiden Pastikan Stok Beras Aman Hingga Akhir Tahun

  • 8 years ago
Presiden Joko Widodo memastikan pemerintah tidak akan impor beras hingga akhir tahun ini terkait stok beras nasional yang kini mencapai sekitar 2 juta ton. Saat ini stok beras nasional sekitar 1,98 juta ton atau lebih tinggi dibandingkan periode serupa tahun lalu yakni 1,3 juta ton.