Demo Satpol PP Bentrok

  • 8 years ago

Ratusan anggota Satpol PP Batam, Kepri, melakukan aksi demo karena dua tahun tidak mendapat gaji yang berujung ricuh. Mereka mengaku telah membayar Rp30 juta untuk menjadi petugas tersebut.