Pengusaha Ikan Laut Ancam Mogok Kerja

  • 8 years ago
Sejumlah pengusaha ikan laut tergabung dalam Paguyuban Pengusaha Muara Baru, Asosiasi Tuna Indonesia, dan Himpunan Nelayan Purse Sein Nusantara, pedagang ikan, karyawan hingga nelayan ikan akan mogok kerja, Senin (10/10/2016).