1 Jenazah Ditemukan di Jatigede, Korban Tewas Banjir Bandang Jadi 34

  • 8 years ago
Jumlah korban tewas dalam musibah banjir bandang di Garut, Jawa Barat, bertambah menjadi 34 orang. Tim gabungan masih terus melakukan pencarian terhadap 19 korban banjir yang dinyatakan hilang.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV