Permudah Sedekah, Lazismu Luncurkan Aplikasi Online

  • 8 years ago
Lembaga Zakat Infaq dan Shadaqah Muhammadiyah atau Lazismu meluncurkan aplikasi Lazismu Online. Lewat aplikasi ini, warga Muhammadiyah dan umat Muslim pada umumnya bisa memberikan shadaqah dengan mudah.